Sumber :
http://bisnis.liputan6.com/read/2609107/biaya-logistik-tinggi-pangkas-daya-saing-industri-indonesia
oleh : Achmad Dwi Afriyadi
Biaya Logistik Tinggi Pangkas Daya Saing Industri Indonesia
Pemerintah menjadikan industri nasional kompetitif untuk mendongkrak perekonomian. Caranya, dengan menjadikan Indonesia sebagai basis produksi sehingga pemenuhan bahan baku tak diperoleh dari impor. Wakil Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Bidang Industri Johnny Darmawan mengatakan, impor telah memangkas daya saing industri karena biaya logistik yang relatif tinggi. “Kalau melihat gejala deindustrialisasi bagaimana mengatasinya, mudah. Semua industri harus kita pikirkan kata kuncinya kompetitif. Tidak ada kata lain produksi atau proses dalam negeri. Logistik cost mahal, part kalau impor dari luar negeri 20 sampai 30 persen,” jelas dia di Menara Kadin Kuningan Jakarta… Selengkapnya dapat dibaca disini : http://bisnis.liputan6.com/read/2609107/biaya-logistik-tinggi-pangkas-daya-saing-industri-indonesia |